Pihak Mabes dan Polda Sultra KeBaubau, Ada Apa?

    Pihak Mabes dan Polda Sultra KeBaubau, Ada Apa?
    Pihak Penyidik Polda Sultra Dari Kendari Tiba Di pelabuhan Murhum Baubau. Rabu (23/08)

    BAUBAU - Informasi beredar jika Pihak Polda tiba diBaubau malam ini, Rabu (23/08) 

    Dari gambar yang diterima media ini terlihat beberapa personil turun dari kapal cepat Kendari - Baubau di pelabuhan Murhum Kota Baubau sekitar pukul 19.30 Wita. 

    Salah satu pengirim gambar digroup Whatsapp menuliskan caption "Alhamdulillah tim Mabes dan Polda tiba dgn slamat di pelabhan BB.. Kt masuk seasen kedua.. pasal 211 dan pengadaan tanah sma 7, " tulisanya. 

    Sampai berita ini diterbitkan berita, Pihak Media masih terus mencoba menghubungi pihak Polda. 

    Sebelumnya, media ini terus memberitakan soal pembelian lahan SMAN 7 Baubau yang bernilai 4.9 Milyar dan pemilik lahan hanya menerima 1.5 Milyar, itupun dipotong 100 juta. 

    Selain itu, media ini juga memberitakan tentang Putusan PTUN Kendari yang dimenangkan oleh Sekda kota Baubau dan mewajibkan Walikota Baubau untuk mengembalikan posisi Dr Roni Muhtar menjabat sebagai Sekda. 

    Namun Walikota Baubau belum menjalankan putusan itu, malah Sekda Kota Baubau Dr Roni Muhtar M.Pd selalu dihadang oleh Pol PP dengan ditutupkan palang depan Kantor atas perintah Walikota Baubau. 

    baubau sultra
    BK

    BK

    Artikel Sebelumnya

    Penerima UMKM Dibuton; Semua Uangnya Masuk...

    Artikel Berikutnya

    Polda Sultra Periksa Walikota Baubau, Pj...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Hidayat Kampai: Generasi Stroberi? Bukan, Kami Ini Generasi Guava yang Tangguh!

    Ikuti Kami